Urusan Bisnis Online Lancar Dengan Ekspedisi KiriminAja

Setelah memutuskan resign dari pekerjaan sebelumnya, aku memang banyak menghabiskan waktu untuk belajar bisnis dan membuka bisnis sendiri.

Sudah lama aku pengen banget jadi pebisnis, tapi terkendala soal waktu dan niat. Memang, aku orang yang terlalu banyak pertimbangan dalam melakukan sesuatu sehingga terkesan jalan ditempat alias ga gerak-gerak. Itu karena takut dibayang-bayangi oleh kegagalan, rugi lah serta ribet ngurusin ini dan itu. Sedangkan untuk menjadi pengusaha, kita harus punya niat yang kuat, berani mengambil risiko dan siap rugi.

Continue reading “Urusan Bisnis Online Lancar Dengan Ekspedisi KiriminAja”

Triana Rahmawati, Sang Pendamping Masalah Kejiwaan

Masalah psikologi dan kejiwaan sering diremehkan orang sebagai suatu penyakit yang dibuat-buat dan tidak masuk akal. Nyatanya, masalah kejiwaan mempunyai derajat yang sama dengan penyakit lainnya hanya saja memang tidak terlihat oleh kebanyakan orang.

Padahal, dari penyakit kejiwaan ini bakalan muncul masalah-masalah kesehatan lainnya yang sebelumnya tidak ada. Banyak penyakit yang diakibatkan oleh stress berkepanjangan, depresi hingga masalah sakit jiwa.

Continue reading “Triana Rahmawati, Sang Pendamping Masalah Kejiwaan”

Prestasi Kurang Cemerlang? Berikut 5 Keuntungan Kursus Bagi Anak Setelah Sekolah

Terkadang, belajar dari sekolah pun belum tentu mencukupi kebutuhan pengetahuan sang anak. Terlebih, jika di satu kelasnya bisa sampai 40 anak lebih. Pasti tidak akan fokus untuk mengurusi muridnya satu-persatu. Terlebih, orang tua pun belum tentu bisa memberikan ajaran yang dibutuhkan anaknya. Karena kurikulum selalu update, sehingga ilmu pengetahuan pun berkembang mengikuti zaman.

Solusi dari permasalahan tadi, dapat diatasi dengan mengikuri kursus setelah pulang sekolah sehingga kebutuhan ilmu pengetahuan yang kurang dari sekolah dapat terpenuhi. Terlebih, di dalam kursus anak-anak dapat lebih fokus belajar karena murid yang dibatasi, juga pengajar yang lebih fokus kepada beberapa anak saja.

Continue reading “Prestasi Kurang Cemerlang? Berikut 5 Keuntungan Kursus Bagi Anak Setelah Sekolah”

Memilih Laptop Terbaik Untuk Menunjang Produktivitas Harian

Dalam era digital saat ini, laptop telah menjadi salah satu alat terpenting dalam dunia kerja. Laptop yang tepat dapat meningkatkan produktivitas dan efisiensi Anda. Artikel ini akan membahas berbagai faktor yang perlu dipertimbangkan saat memilih laptop untuk menunjang pekerjaan Anda.

Continue reading “Memilih Laptop Terbaik Untuk Menunjang Produktivitas Harian”

Sekolah Bisnis Untuk Anak-Anak, Pencetak Wirausaha Masa Depan

Untuk dapat menjadi negara maju, rasio kewirausahaan Indonesia harus sampai minimal sebesar 4 persen dari populasi penduduk. Jujur, saat ini totalnya masih sekitar 3,47 persen, sehingga mempersulit untuk Indonesia berkembang nantinya.

Sebagai contoh di Singapura, dengan total penduduknya mencapai 5,454 juta pada tahun 2021, jumlah pengusahanya mencapai 8,6 persen dari total penduduknya. Negara Asean lainnya juga tidak kalah, seperti di Malaysia dan Thailand sudah di atas 4 persen. Untuk ukuran negara maju sendiri, tingkat wirausahanya sudah diatas 10-11 persen dari total penduduk.

Continue reading “Sekolah Bisnis Untuk Anak-Anak, Pencetak Wirausaha Masa Depan”